About

Meningkatkan Budaya Membaca yang Benar dan Tepat

Minggu, 20 Maret 2016

Membaca adalah inti dasar dari pengetahuan Manusia, kemudian membentuklah suatu ilmu pengetahuan, membaca tidak hanya dalam pengertian tekstual tetapi juga dalam pengertian kontekstual, sebab membaca dalam kehidupan manusia sudah menjadi hal yang lumrah dalam proses membaca di perlukan waktu, tempat, dan suasana yang kondusif agar apa  yang kita baca menjadi serius dan sungguh-sungguh  jadi persoalannya dalam kehidupan manusia itu adalah minat dan intensitas membaca yang masih lemah. Maka agar kita menikmati bacaaan yang kita baca maka itulah perlunya kita menikmati dan memahami bacaan yang kita sedang baca karena banyak orang membaca tetapi tidak mendapatkan informasi dan makna yang tersirat dari bacaannya.
Membaca kata dasarnya adalah  baca yang artinya memahami arti tulisan dengan baik dan benar. Membaca adalah salah satu proses yang sangat penting untuk mendapatkan ilmu dan pengetahuan. Tanpa bisa membaca, manusia tidak dapat meraih cita-citanya dan  prestasi dalam kehidupnya pasti akan selalu tertinggal. Sebab hidup manusia sangat bergantung pada ilmu pengetahuan yang dimilikinya, oleh karena itu mulailah hidup ini dengan membaca dengan baik dan benar, salah satunya dengan cara membaca, adapun keuntungan membaca adalah Menghasilkan pemahaman yang lebih besar, di mana anda bisa mendapatkan keuntungan yang besara bagi anda dan orang lain.
Di zaman sekarang ini, nampaknya sebagian besar para pelajar  kurang memiliki minat membaca yang begitu besar, terutama membaca buku pelajaran. Ini diakibatkan oleh karena sebagian pelajar tidak memiliki tata cara yang baik dan benar dalam membaca, sehingga pada saat membaca timbul rasa malas, bosan, dan mengantuk. Apabila sesorang mempunyai Ketrampilan membaca yang baik maka banyak ilmu yang ia peroleh selain itu bermanfaat untuk dirinya sendiri khususnya, karena bagaimanapun orang pandai dan cerdas itu salah satu faktornya ialah banyak membaca dan punya ketrampilan membaca dengan baik. harus kita miliki dan tingkatkan adapun langkah-langkah untuk bagaimana mengatur waktu dan cara membaca dengan baik dan benar.
1.      Pilihlah waktu yang tepat dan nyaman untuk membaca
  1. Pastikan posisi membaca anda dalam keadaan duduk yang rapid an nyaman
  2. Siapkan juga hal-hal yang biasanya membantu kita dalam membaca, seperti pensil atau spidol agar bisa mengutip dan mencatat kata-kata penting
       4. Konsentrasi .denga sungguh-sungguh
       6.mengerti alur bacaan anda
        9. Baca Ulang buku tersebut berulang-ulang sampai anda benar-benar puas tentang isi bacaan tersebut
Maka yang harus di perhatikan dalam membaca :
1.      Memhami kata-kata penting atau kata kunci dari apa yang dibaca
2.      Mengkritisi bacaan artinya apabila kita kurang mengerti maksud dan  tujuannya maka kita haru bertanya kepada siapa saja yang kita anggap paham baik itu guru, dosen, dan lain sebagainya.
3.      Memiliki tujan dan manfaat yang jelas.

DAFTAR PUSTAKA

0 komentar:

Posting Komentar